My site

Site menu

Section categories
Berita Nasional [18]
Only Indonesian News
International News [26]
Only From Another Country
Fashion & Beauty [23]
about clothes, and cosmetics
Love and Romance [10]
Family and Children [4]
Healthy Life [53]
Entertainment [40]
Movies, Series, Musics, Anime, Manga, Gossip Selebrities, Games, and ect
Sports [7]
Islamic World [3]
Because the owner is a Muslim.. so, the site just accept anything about Islam
Food & Drink [14]
Flora & Fauna [4]
Science & Technology [6]
Ghost Story [3]
Misc [12]
Hobby, Travelling, Network & Computer, Automotif, Electronic, Gadget and ect
Culture and History [3]
Humor [2]
Lifestyle [22]
at home, office, and everywhere you are
Sinopsis Film [4]
Indonesia, Hollywood, Bollywood, Asia, and ect
Sinopsis Drama Asia [7]
China, Korea, Japan, Taiwan
Tag Board
Our poll
Price My Site, Please!!
Total of answers: 13
Statistics

Total online: 1
Guests: 1
Users: 0
Login form


My Facebook

Calendar
«  October 2011  »
SuMoTuWeThFrSa
      1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
3031
Entries archive
Site Friends




HOSTING MURAH


My Source






















Main » 2011 » October » 28 » 82 Persen Perempuan China Pilih Tak Menikah
11:13 AM
82 Persen Perempuan China Pilih Tak Menikah

TRIBUNNEWS.COM, SHANGHAI - Sebagian besar wanita di China lebih memilih untuk tidak menikah alias hidup single. Fakta ini diyakini menjadi hal yang menunjukkan perempuan mampu mandiri dari sisi ekonomi.

Dilansir Channel News Asia, sebuah survei  terbaru juga menunjukkan sebesar 82 persen senang untuk tetap melajang. Fakta lain dari hasil survei tersebut, lebih dari 30 persen dari wanita single memilih menabung untuk membeli rumah.

Karenanya, bisnis pun beradaptasi pada tren ini dengan menyediakan properti baru, fitur yang lebih kecil, berorientasi untuk mereka yang single. Qian Qian units demikian unit rumah yang disiapkan.

Susan Liu jadi satu di antara wanita yang berencana untuk membeli sebuah unit rumah kecil di Shanghai. Liu, manajer sebuah perusahaan multinasional, jadi sampel wanita di China yang ingin hidup single. Alasannya tetap melajang sederhana, ia percaya bisa mandiri secara finansial.

"Saya hanya ingin mandiri. Posisi saat ini memberi saya kesempatan untuk menjadi mandiri. Jadi, mengapa aku harus mengandalkan orang lain?" tegas Liu.

Chen, satu contoh lainnya, baru saja membeli apartemen sendiri. Dia mengatakan memiliki rumahnya sendiri sekarang menjadi pilihan, daripada kebutuhan ekonomi lainnya.

"Jika seorang wanita tidak mandiri secara finansial, dia akan harus bergantung pada suaminya setelah menikah. Sementara wanita yang mandiri secara finansial memiliki lebih banyak pilihan. Anda dapat memilih untuk hidup sendiri, itu bukan masalah, " kata Chen.

Stigma negatif karena tidak menikah pun dianggap mereka adalah masalah lain. "Luar Negeri, tidak apa-apa jika Anda tetap single bahkan sampai usia 60 tahun. Namun di Cina, jika Anda masih single pada 30, semua orang di sekitar Anda akan berpikir ada sesuatu yang salah dengan Anda. Dalam pola pikir tradisional Cina, perempuan harus fokus pada keluarga, tetapi realitas saja di Shanghai perempuan lebih banyak menempatkan karir sebagai prinsip pertama mereka," sebut Chen.

Category: Lifestyle | Views: 608 | Added by: nadaegan | Tags: TAk, memilih, cina, persen, menikah, perempuan, 82 | Rating: 0.0/0
Total comments: 0
Name *:
Email *:
Code *:



Copyright MyCorp © 2024
Free web hostinguCoz